Pengertian Hydraulic

Home » Berita » Pengertian Hydraulic

Apa itu hydraulic systemHydraulic system atau sistem hidrolik merupakan suatu komponen penggerak yang mengacu pada fluida hidraulik (biasanya oli) dan digerakkan oleh pompa. Bagi pengguna alat berat, sistem tersebut tentu sudah sangat familiar. Berkat kehadiran sistem hidrolik, produktivitas semakin efisien dan efektif. Umumnya, sistem hidrolik sangat mudah ditemukan pada alat berat seperti excavator, bulldozer, crane, forklift, dump truck, dan masih banyak jenis lainnya.